Pemilu 2024 Didominasi Pemilih Muda, Citra Institute dan Prodi Ilmu Pemerintahan UNSUT Gelar Pendidikan Pemilih

BEKASI – Menjelang pemilu 2024, karakteristik demografi pemilih Indonesia akan mengalami perubahan. Proporsi pemilih muda (berusia 17-39 tahun) diprediksi mendekati 60%. Pemilih muda didefinisikan sebagai mereka yang berusia 17-39 tahun, yang terdiri dari kelompok pemilih generasi Z dan generasi milenial. Definisi tersebut merujuk kategori pemilih generasi Z (berusia 17-23 tahun) Read more…

By Anonymous

Jalan Panjang Sosialisme Islam Indonesia; Secuil Catatan Dari Bedah Film Guru Bangsa: Tjokroaminoto HIMAKUM Universitas Sutomo

SERANG – Jejak liku dan jalan panjang sosialisme Islam di Indonesia, salah satunya bisa dilacak dari pemikiran-pemikiran Haji Oemar Said (HOS) Tjokroaminoto. Dalam sejarahnya, Tjokroaminoto punya andil besar dalam menempa para tokoh pergerakan nasional. Tjokro adalah guru politik sekaligus induk semang dari tokoh-tokoh nasional seperti Sukarno, Semaoen, Musso, Alimin, Agus Read more…

By Anonymous

Pesan Wapres Ma’ruf Amin di Muktamar ICMI 2021

Bandung- Wakil Presiden RI Prof. Dr. K.H. Ma’ruf Amin mengajak Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) untuk berkolaborasi dengan pemerintah dalam mengentaskan pandemi COVID-19. Ma’ruf menilai, pandemi menambah masyarakat rentan miskin dan memperlebar ketimpangan sosial. “Sebagai mitra strategis pemerintah, ICMI dapat membantu pemerintah dalam menanggulangi pandemi dan dampak yang diakibatkannya. Potensi Read more…

By Anonymous